Page 73 - Tesis S2 Unpad
P. 73
57
Tabel 4.3 Lanjutan Rangkuman Komponen Input Pelaksanaan Klaim Pelayanan
Pasien era JKN di RSUP Dr M Djamil Padang
N Komponen Variabel Kelebihan Kekurangan
o
2 Machine Pada masing-masing Ada hambatan terkait IT
bagian memiliki
komputer yang IT mandiri rumah sakit
memadai untuk input belum memadai dalam
data. membantu pelaksaanaan
klaim karena keterbatasan
Software, hardware server dalam menampung
cukup mendukung data
Komputer hanya bisa
untuk input data, masing-
masing bagian tidak
terkoneksi dengan bagian
lain, jaringan internet
bermaslah.
SIM-RS belum Jalan dan
Belum Bridging dengan
BPJS
3 Kebijakan dan Kebijakan pelaksanaan Kebijakan detil tentang
prosedur klaim secara umum SPO yang mengatur
sudah ada koordinasi antar bagian
belum ada
SPO lebih kepada SPO
pada masing-masing
bagian (terkotak-kotak)
Belum ada sanksi tegas
Alur sekarang dirasa
kurang efektif dan efisien
Tatakelola belum efektif
mengikuti pola waktu
jamkesmas yang berbelit-
belit dan panjang
4.1.3 Komponen Proses
Proses merupakan aktivitas yang dilakukan terhadap input melalui kegiatan
perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, pengawasan dan evaluasi dalam