Page 285 - BUKU SATU - DARI VOLKSRAAD KE KOMITE NASIONAL INDONESIA PUSAT 1918-1949
P. 285

Chuo S angi-In 1942 – 1945



                                                               mereka dengan menghilangkkan sikap perboeroehan
                                                               lama dan semoeanja itoe ditoedjoekan memperbanjak
                                                               hasil proeduksi goena pembelaan tanah air.


                                                                    a. `Alasan2 jang dimadjoekan dan termoeat
                                                                       dalam pemberi tahoean sebenarnja dengan
                                                                       sendiri soedah memberi petoendjoek
                                                                       tjoekoep bagi sekalian Giin oentoek
                                                                       menjoesoen soeatoe djawaban tepat.
                                                                       Petoendjoek2 itoe dengan singkat
                       `Alasan2 jang                                   demikianlah maksoednja:
                                                                    b.  `Membentoek Benteng Perdjoeangan
                  dimadjoekan dan
                                                                       Djawa jang koeat, baik dalam arti lahir
                   termoeat  dalam                                     maoepoen batin oentoek dapat lekas

                  pemberi tahoean                                      mentjapai kemenangan achir dengan
                           sebenarnja                                  djalan menjatoekan tenaga Balatentara
                                                                       dan  rakjat  teristimewa  dengan  tjara
                     dengan sendiri                                    menjempoernakan tenaga prodoeksi;
                  soedah memberi                                    c. `Mengadakan soesoenan perboeroehan

                        petoendjoek                                    baroe dalam arti mengadakan kewadjiban
                              tjoekoep                                 bekerdja  sebagai “National Duty”
                                                                       mengatoer tjara bekerdja praktis (misalnya
                        bagi sekalian                                  memindahkan kaoem pekerdja dari lapang
                        Giin oentoek                                   pekerdjaan jang satoe kelapang lain sesuai

                        menjoesoen                                     dengan ketjakapan atau kepandaiannja;
                                                                       mengganti kaoem pekerdja kaoem laki2
                 soeatoe djawaban
                                                                       dengan pekerdja perempoean di mana
                                  tepat.                               moengkin atau dimana perloe); dalam pada
                                                                       itoe diperloekan mengobar-ngobarkan
                                                                       kegembiraan bekerdja;
                                                                    d. `Menginsjafkan  semoea kaoem pekerdja
                                                                       serta mempertebal ketetapan hati dan
                                                                       disamping itoe mendjaoehkan segala
                                                                       rintangan  jang  menghalang-halangi
                                                                       timboelnja keichlasan serta kegembiraan
                                                                       itoe;
                                                                    Diakoei, bahwa didalam pembahroean tjara
                                                               bekerdja itoe, soal bekerdja itoe  mempoenjai
                                                               perhoeboengan jang sangat rapat dengan kehidoepan
                                                               pendodoek seoemoemnja.




                            SEJARAH DEWAN PERWAKILAN RAKYAT   283
                              REPUBLIK INDONESIA 1918 – 2018




         A BUKU SATU DPR 100 BAB 04 CETAK BARU.indd   283                                                          11/18/19   4:51 AM
   280   281   282   283   284   285   286   287   288   289   290