b) Pembayaran Deposit
1. Mekanisme pembayaran
Gambar 7 : Mekanisme Pembayaran
Diatas telah disinggung sedikit tentang pembayaran deposit. Hal ini
penting untuk dilakukan sebagai suatu garansi akan pembayaran tamu. Dunia
bisnis, etika dan perilaku pelaku bisnis bergeser sesuai dengan nilai nilai
34