Page 206 - Pendidikan Rusak-Rusakan (Darmaningtyas)
P. 206

j
              Sebab,  setiap  konflik  selalu  membawa    korban iwa,   dan  yang
              menjadi  korban   adalah  masyarakat   awam   yang  tidak  mengeta-
              hui  substansi  konfliknya.
                                      /
                   Menyadari   begitu  beratnya  tantangan  ke depan   yang  harus
              dihadapi  oleh  para  guru,  terutama  dalam  mempersiapkan     para
              remajanya   memasuki   milenium    ketiga,  sangat  mungkin  menim-
              bulkan  kegamangan     di  antara  mereka  sendiri.  Tapi  bila  guru
              berhenti  pada  kegamangan    saja,  mereka  tidak  akan  mempunyai
              kontribusi  dalam   membentuk     wajah  masa   depan.  Oleh   sebab
              itu,  yang  terpenting  adalah  mencoba   memberikan    sumbangan
              semampunya     daripada  tidak sama  sekali.  Simaklah nasihat  Bung
              Karno  puluhan   tahun  silam:

                   Yang   terpenting  bagi  seseorang
                   adalah  terus  dan  selalu
                   mengerjakan
                   sebaik  mungkin  segala  sesuatu
                   yang  ia  anggap  benar


                   Apa  dan   bagaimanapun  hasil  akhir
                   dari  pekerjaan  itu  ...
                   Serahkanlah  pada  Tuhan!


                   Mungkin   tercapai  100%,
                   Mungkin   setengah  tercapai,
                   Mungkin   pula  tidak  tercapai
                   sama  sekali  menurut
                   keinginanmu   ...
                   Itu  tidak  penting!
                   Engkau  harus  yakin
                   telah  mengerjakan
                   dengan    sebaik-baiknya


                   Dengan    demikian
                   engkau  tidak  menyesal
   201   202   203   204   205   206   207   208   209   210   211