Page 420 - Merawat NKRI Ala Kyai Muda.cdr
P. 420
KH. Romzy Abdul Mannan | Dari Tangannya Lahir 70 Karya Tulis
ren dan Masyarakat Pondok Pesantren Nurul Jadid tahun 2001-
2006. Tahun 2010 sampai sekrang menjabat Mudir (pengasuh)
Ma’ahad Aly yang secara khusus mengkaji bidang fiqh dan ush-
ul fiqh. Ada 200-an santri Ma’had Aly di bawah asuhan Kiai
Romzi.
Meski tak lagi mondok di Sarang, sekali waktu Kiai Romzi so-
wan ke Mbah Maemon untuk menyampaikan pelbagai masalah
yang sedang dialami. Bahkan, pernah saat sowan, Ra Romzy
mendapat amanah untuk mengajar Kitab Ihya Ulumuddin karya
Imam Abu Hamid Muhammad al-Ghozali. Mengingat kitab
yang dimaksud merupakan kitab tingkat tinggi dengan susunan
redaksi yang rumit, Kiai Romzi merasa belum mampu.
“Maaf kiai, kami belum mampu,” kata Kiai Romzi merendah
| 406

