Page 17 - DASAR-DASAR KEFARMASIAN FIX-converted
P. 17
Gambar 1. 2. Skema Perjalanan Obat dalam Tubuh
Absorbsi, distribusi dan eksresi obat dalam tubuh pada hakikatnya berlangsung
dengan mekanisme yang sama, karena semaua proses ini tergantung dari lintasan
obat melalui serangkaian membran sel tersebut.
Membran sel terdiri dari suatu lapisan lipoprotein (lemak dan protein yang
mengandung banyak pori kecil dan berisi air. Membran ini dapat dilewati dengan
mudah oleh zat-zat tertentu, tetapi ada juga zat yang sukar melewati membran sel,
sehingga disebut semi permiabel (semi = setengah, permiabel = dapat dilewati).
Gambar 1.3. Struktur membran sel dan fungsinya