Page 58 - AGRIBISNIS TANAMAN PANGAN Jilid 2
P. 58

AGRIBISNIS BUDIDAYA TANAMAN PANGAN




              b. Talas  bentul,  memiliki  ukuran  umbi   lapisan seperti lilin berwarna putih. Urat-
                lebih besar dengan warna batang yang     urat  daun  juga  terlihat  lebih  kasar.
                lebih  ungu  di  banding  talas  sutera.   Ukuran umbinya paling besar dibanding
                Talas  bentul  berumur  relatif  panjang   talas Bogor dan talas Belitung.
                dan dapat dipanen setelah berumur 8-
                10  bulan  dengan  umbi  yang  relatif
                lebih besar dan berwarna lebih muda
                kekuning-kuningan.
              c. Talas  Ketan  warna  pelepahnya  hijau
                tua kemerahan. Di Bogor dikenal pula
                jenis talas yang disebut talas mentega
                (talas  gambir/talas  hideung),  karena
                batang dan daunnya berwarna unggu
                gelap.
                                                                    Gambar 3.3 Pohon dan daun Colocasia gigantea
















               Gambar 3.1 Bentuk pohon dan daun Colocasia esculenta      Gambar 3.4 Umbi Colocasia gagantea

















               Gambar 3.2 Umbi Colocasia esculenta
           2.  Talas Padang (Colocasia gigantea Hook F)
              Talas  ini  memiliki  bentuk  yang  sama
              dengan  talas  Bogor,  perbedaannya                   Gambar 3.5 Sketsa tanaman talas dan umbinya
              terdapat  pada  ukuran  pohonnya  yang   3. Talas  Belitung/Kimpul  (Xanthosoma
              cenderung lebih besar hingga mencapai      sagittifolium)
              2  meter.  Tangkai  daunnya  ditutupi      Daunnya cenderung berbentuk segitiga




                                                  51
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63