Page 90 - BD - SDM Manajer Buku 1
P. 90

80                    Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Manajer




                Menentukan Kelebihan atau Kekurangan

                Tenaga Kerja


                     Berdasarkan kebutuhan (demand) dan ketersediaan (supply)
               dapat terjadi beberapa kemungkinan, yaitu :

                1)  Tidak  ada  perbedaan  antara  kebutuhan  dan  ketersediaan
                    tenaga kerja (supply = demand).
                2)  Terjadi kelebihan supply tenaga kerja (supply > demand).

                3)  Terjadi kekurangan supply tenaga kerja (supply < demand).


                     Setelah  mengestimasi  kebutuhan  dan  persediaan  tenaga
               kerja, organisasi menghadapi satu dari beberapa kondisi berikut.
               Pertama, organisasi membutuhkan lebih banyak karyawan dari
               pada yang tersedia. Beberapa pendekatan dapat digunakan untuk
               meningkatkan persediaan tenaga kerja yang ada. Hal ini meliputi
               pelatihan atau melatih kembali karyawan yang ada, melakukan
               perencanaan  suksesi,  mempromosikan  dari  dalam,  merekrut
               karyawan baru dari luar, mensubkontrakkan sebagian pekerjaan
               dengan pihak luar, mempekerjakan karyawan paruh waktu atau
               sementara waktu dan meminta karyawan kerja lembur.

                     Perekrutan karyawan baik dari internal maupun eksternal
               memiliki    kelebihan   dan    kekurangannya     masing-masing.
               Pertimbangan  pertimbangan  ini  dapat  menjadi  tolak  ukur
               perusahaan  untuk  merekrut  karyawan  baru  di  perusahaan
               tersebut. Kelebihan dan kekurangan tersebut yaitu :
   85   86   87   88   89   90   91   92   93   94   95