Page 43 - Modul Kapita Selekta Matematika-converted(1)
P. 43
4. Dari suatu titik pada tanah berjarak 10 meter dari kaki tiang bendera. Apabila sudut
°
elevasi ke puncak bendera 53 , tentukan tinggi tiang bendera tersebut?
Cocokkanlah jawaban Anda dengan Kunci Jawaban Latihan yang terdapat di bagian
akhir E-Book ini. Hitunglah jawaban yang benar, kemudian gunakan rumus berikut untuk
mengetahui tingkat penguasaan Anda terhadap materi Kegiatan Belajar 1.
ℎ
= ℎ × 100%
Arti tingkat penguasaan:
90 – 100% = baik sekali
80 – 89% = baik
70 – 79% = cukup
< 70% = kurang
Apabila mencapai tingkat penguasaan minimal Baik, Anda dapat meneruskan dengan
materi selanjutnya. Jika masih di bawah minimal Baik, Anda harus mengulangi materi
Kegiatan Belajar 1, terutama bagian yang belum dikuasai.
38