Page 680 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 OKTOBER 2020
P. 680

Judul               UU Ciptaker Disahkan, Pegiat HAM Serukan Penolakan
                Nama Media          indopos.co.id
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://indopos.co.id/read/2020/10/05/256198/uu-ciptaker-disahkan-
                                    pegiat-ham-serukan-penolakan/
                Jurnalis            redaksi
                Tanggal             2020-10-05 12:32:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 10.000.000
                News Value          Rp 30.000.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif

              Narasumber

              negative - Haris Azhar (Direktur Eksekutif Lokataru) Harus kita tolak, dan perlu kita curigai bahwa
              DPR setuju RUU Ciptaker cilaka ini dengan barter kebijakan Pilkada dipaksakan jalan di tengah
              merebak ya corona

              negative - Haris Azhar (Direktur Eksekutif Lokataru) Omnibus Cilaka, sangat pro praktik bisnis
              untuk eksploitasi lahan dan tenaga kerja, sementara di sisi lain, pengusaha bahkan juga diberi
              keringanan pajak

              neutral - Aziz Syamsuddin (Wakil Ketua DPR RI) Bisa disepakati?
              neutral  -  Airlangga  Hartarto  (Menteri  Koordinator  Perekonomian)  Terkait  dengan  catatan
              liberalisasi SDA, pemerintah membentuk bank tanah, bank untuk reform agraria

              negative - Joko Widodo (Presiden) tidak menghilangkan hak cuti haid dan cuti hamil

              neutral - Joko Widodo (Presiden) UU ini

              negative - Joko Widodo (Presiden) tidak menghilangkan hak cuti haid dan cuti hamil.



              Ringkasan

              Meski  dihujani  protes  dari  masyarakat  luas,  namun  DPR  (Dewan  Perwakilan  Rakyat),  DPD
              (Dewan Perwakilan Daerah) dan perwakilan pemerintah menyetujui RUU (Rancangan Undang-
              Undang)  Ciptaker  (Cipta  Kerja)  ditetapkan  menjadi  UU.  Kondisi  ini  menuai  kekecewaan  dari
              Direktur Eksekutif Lokataru, Haris Azhar. Menurutnya, ini Undang-Undang celaka, yang akan
              membawa kesengsaraan dari seluruh rakyat.



              UU CIPTAKER DISAHKAN, PEGIAT HAM SERUKAN PENOLAKAN

              -  Meski  dihujani  protes  dari  masyarakat  luas,  namun  DPR  (Dewan  Perwakilan  Rakyat),  DPD
              (Dewan Perwakilan Daerah) dan perwakilan pemerintah menyetujui RUU (Rancangan Undang-
              Undang)  Ciptaker  (Cipta  Kerja)  ditetapkan  menjadi  UU.  Kondisi  ini  menuai  kekecewaan  dari

                                                           679
   675   676   677   678   679   680   681   682   683   684   685