Page 60 - E-Modul Trigonometri Kelas X Semester 2
P. 60
Penyelesaian:
Ilustrasi persoalan diatas dapat disajikan pada gambar dibawah ini.
d
120 km
Untuk menentukan jarak pengamat terhadap pesawat, dengan diketahui ketinggian
terbang pesawat. Kita menentukan sin θ. Mengapa? karena perbandingan yang digunakan
depan per miring.
120 120 120
a) Untuk = 30°, maka sin 30° = ⇔ = = 1 = 240
sin30°
2
120 120 120
b) Untuk = 90°, maka sin 90° = ⇔ = = = 120
sin90° 1
Artinya saat = 90°, pesawat tepat berada di atas di bolang, sehingga sama dengan
tinggi terbangnya pesawat.
c) Untuk = 120°, maka sin 120° = + sin 60° = 120 ⇔ = 120 = 120 =
sin60° √3
2
240 √3
3
60