Page 22 - Fisika Matematika materi Kalkulus Variasi
P. 22
Quiz
1. Tentukan persamaan lagrange dari benda yang bergerak lurus
dengan lintasan seperti gambar dibawah ini!
Gambar 5. Benda di sumbu x,y
Answer:
Klik dibawah ini
Penerapan dalam Fisika
Telah ketahui secara baik bahwa hukum kedua Newton
merupakan suatu rumusan empirik yang diperoleh berdasarkan
pengalaman sehari-hari. Pertanyaan yang kemudian timbul adalah
apakah ada prinsip yang lebih fundamental, yang mampu
menjelaskan asal dari hukum tersebut. Hingga saat ini, secara fisis
v
memang belum diketahui prinsip apakah yang mendasarinya. Tetapi
dipihak lain, secara matematis, cara mengenai bagaimana bentuk
persamaan diferensial hukum kedua tersebut diperoleh telah
17