Page 45 - Buku Teori dan Praktik_Perkantoran
P. 45

6.   Hambatan yang dialami dalam berkomunikasi melalui telepon, antara lain...
                a. Pesan yang disampaikan terlalu panjang
                b. Harga pesawat telepon yang murah
                c. Letak gagang telepon terlalu ke atas atau ke bawah
                d. Tidak mencatat pesan dari penelepon
                e. Pesan yang disampaikan terlalu jelas


             7.  Dalam  komunikasi  telepon,  apabila  penelepon  tidak  menyebutkan  identitasnya,  kita
                dapat bertanya dengan kalimat ...
                a. Ini yang bicara siapa?
                b. Dengan siapa ini?
                c. Tolong sebutkan nama Anda!
                d. Maaf, boleh saya tahu, dengan siapa saya berbicara
                e. Maaf, boleh saya tahu siapa yang bicara?

             8.   Tata  krama,  tata  pergaulan  atau  aturan-aturan  yang  baik  mengenai  cara  menelepon
                dinamakan ....
                a. Cara bertelepon
                b. Aturan bertelepon
                c. Hukum bertelepon
                d. Norma bertelepon
                e. Etika bertelepon

             9.   Ketika  kita  ingin  menghubungi  relasi  bisnis,  namun  nomor  tersebut  tidak  aktif,  maka
                kita bisa melihat pada ...
                a. Daftar nomor telepon
                b. Buku relasi bisnis
                c. Buku agenda
                d. Buku petunjuk telepon
                e. Buku Yellow card


             10.  Berikut ini yang tidak termasuk hal-hal yang perlu dicatat saat menerima telepon masuk
                adalah ...
                a. Tanggal
                b. Waktu
                c. Identitas pengirim
                d. Identitas penerima pesan
                e. Pesan
























             Teori dan Praktik Perkantoran                                                              39
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50