Page 62 - E-Modul Strukbar Berbasis Case Method
P. 62
kompleks, atau menggunakan grup permutasi untuk memecahkan masalah
kombinatorial yang rumit.
Pendekatan kreatif ini memungkinkan para matematikawan untuk menemukan
pola, membuat generalisasi, dan membangun teori baru yang dapat diaplikasikan
dalam berbagai konteks, mulai dari fisika hingga ilmu komputer. Dengan demikian,
memahami grup tidak hanya memperkaya pengetahuan matematika, tetapi juga
melatih kemampuan berpikir kreatif yang dapat diaplikasikan dalam berbagai bidang
ilmu dan kehidupan sehari-hari.
Definisi 1
Suatu grup 〈 ,∗〉 adalah suatu himpunan dengan operasi biner (∗) pada , sedemikian hingga
memenuhi aksioma-aksioma berikut:
1) Operasi (∗) closure (tertutup)
2) Operasi (∗) asosiatif
3) Terdapat suatu unsur dalam , sedemikian hingga ∗ = ∗ = untuk setiap ∈ , unsur
disebut suatu unsur identitas dalam grup .
4) Untuk setiap ∈ terdapat unsur −1 ∈ , sedemikian hingga ∗ −1 = −1 ∗ = . Dimana
−1
disebut invers dari .
Atau suatu grup dengan operasi biner (∗) dituliskan dengan simbol 〈 ,∗〉,
jika memenuhi aksioma-aksioma berikut:
1) ∗ = ∈ , ∀ , ∈
2) ∗ ( ∗ ) = ( ∗ ) ∗ , ∀ , ∈
3) ∃ ∈ ∋ ∗ = ∗ = ∈
4) ∀ ∈ , ∃ ∈ ∋ ∗ = ∗ =
1
1
1
✍ Contoh 5:
Buktikan bahwa himpunan bilangan bulat ℤ merupakan grup dengan operasi
〈ℤ, +〉.
Penyelesaian
1) Akan dibuktikan tertutup
Ambil sebarang unsur , ∈ ℤ
Karena , ∈ ℤ maka + ∈ ℤ (terbukti tertutup)
2) Akan dibuktikan asosiatif
56