Page 25 - E-Modul Praktikum Biokimia
P. 25
Uji Pikrat
Gula-gula pereduksi mengubah asam Pikrat menjadi
asam Pikramat.
Bahan: Cara Kerja:
larutan glukosa 1 % Campur 2 mL larutan-
larutan fruktosa 1 % larutan glukosa, maltosa,
larutan galaktosa 1% laktosa, sukrosa dan amilum
larutan maltosa 1 % dengan 1 mL larutan asam
larutan laktosa 1% pikrat jenuh dan 0,5 mL
larutan sukrosa 1% Na2CO3 1M. Lalu semua
larutan amilum 1 % tabung bersama-sama
air kelapa diinkubasi di dalam penangas
air nira air didih sampai terlihat
air tebu perubahan warna.
larutan asam pikrat jenuh
(larutkan 1,2 g asam pikrat di
dalam 100 mL aquadest)
Na2CO3 1M
13