Page 16 - PROTEKSI MOTOR
P. 16
Untuk mencegah terjadinya pemuaian, diperlukan suatu cara meredam kalor yang
dihasilkan oleh motor listrik. Selain itu, diperlukan juga mnetrasnfer kalor ke tempat lain yang
tidak mengganggu motor listrik juga dapat meredam kalor.
Tumbukan udara pada motro juga dapat memengaruhi suhu pada motor. Hal ini karena
adanya tumbukan udara disekitar motor, kalor yang dihasilkan motor dapat berpindah. Dengan
demikian, suhu tetap terjaga dalam batas yang diperbolehkan. Batas suhu yang masih
ditoleransi bergantung pada jenis logam yang digunakan. Maka umumnya motor terbuat dari
logam campuran yang tahan terhadap suhu tinggi.
3. Proteksi terhadap Beban
Dalam praktinya, sering kali motor listrik diberikan beban lebih (overload) tanpa
disadari. Beban lebih dapat membuat beberapa komponen elektornika tak sanggup
menahannya sehingga terjadi kerusakan. Misalnya, motor digunakan untuk memutar beban
melenihi kapasitas putaran motor sehingga arus disuplai melebihi daya tahan kawat. Akibatnya,
kawat kumparan hangus dan tidak dapat digunakan lagi. Dengan demikian, proses proteksi
motor listrik dapat dengan menggunakan rangkaian.
Secara umum, motor listrik diproteksi terhadap beban menggunakan rangkaian meliputi
bebearapa hal, diantaranya pembebanna lebih, hubungan singkat, dan tegangan rendah.
Sehubungan hal tersebut ada beberapa komponen elektronika yang berperan penting dalam
rangkaian proteksi motor listrik, diantaranya kapasitor dan relai.
a. Relai
Terdahap bebarapa jenis relai yang dapat digunakan untuk memproteksi motor listrik
dari kerusakan. Relai tersebut digunakan sesuai dengan fungsinya masing-masing. Dalam
perkembagannya, relai mengalami perubahan, dimulai dari relai mekanis,
elektromekanis,elektrosnis, dan digital. Seiring kemajuan teknologi, relai digital banyak
digunakan. Hal ini karena kemampuannya untuk memproteksi dan mampu merekam kejadian
ganggan. Kejadian yang dapat direkam adalah jumalh start, profel arus beban, urutan kejadian
sewaktu terjadi gangguan, dan suhu dari bagian motor yang dikehendaki.
Ada bebrapa relai yang digunakan untuk memproteksi motor listrik, yaitu sebagai berikut,
1. Relai Arus Lebih dan Sekring Lebur