Page 16 - PEMBINAAN POSTULAN
P. 16
Pembinaan Postulan
Fransiskus mampu mengenyahkan rasa jijik terhadap para penderita kusta, mampukah
saudara-saudari mengenyahkan rasa tidak senang (antipati) pada seseorang?
Mengapa?
“Tobat saya, harga-harga terus melonjak” ucapan tsb sering terlontar. Pertobatan atau
perubahan dari gaya hidup yang membosankan misalnya: menghadapi semua harga
yang semakin melonjak, tarif yang juga ikut melonjak, harga uang merosot. Apa ini
juga suatu pertobatan? Jelaskan!
37