Page 93 - Hadits-Jibril-Penjelasan-Hadits-Jibril-Memahami-Pondasi-Iman-Yang-Enam-Dr.-H.-Kholilurrohman-MA
P. 93

76 | H a d i t s   J i b r i l

            kepada keadaan yang lain. Tentu hal seperti ini mustahil atas
            Allah.

                    Dengan  demikian  makna  yangbenar  dari  ayat  dalam
            QS.  Yasin:  82  diatas  adalah  sebagai  ungkapan  bahwa  Allah
            maha  Kuasa  untuk  menciptakan  segala  sesuatu  tanpa  lelah,
            tanpa  kesulitan,  dan  tanpa  ada  siapapun  yang  dapat
            menghalangi-Nya.  Dengan  kata  lain,  bahwa  bagi  Allah
            sangat  mudah  untuk  menciptakan  segala  sesuatu  yang  Ia
            kehendaki,  sesuatu  tersebut dengan cepat akan terjadi, tanpa
            ada penundaan  sedikitpun dari waktu yang Ia kehendakinya.
   88   89   90   91   92   93   94   95   96   97   98