Page 16 - TEORI DAN PRAKTIK BK KELOMPOK
P. 16

merangsang anak mengemukakan masalahnya. Keuntungan teknik ini ialah
                             memberikan kesempatan bagi anak untuk mengemukakan perasaan-perasaan

                             dan  pendapatnya  mengenai  situasi-situasi  tertentu,  misalnya  situasi
                             kehidupan  atau  pengembangan  tingkah  laku  bila  menghadapi  konflik

                             keluarga,  norma  pergaulan,  penyesuaian  dan  lain-lain.  Umumnya  sosio-

                             drama  bermotive  “permainan”  saja,  sehingga  tingkah  laku  anak  dapat
                             dilakukan secara bermain-main sekedar memberi kelonggaran kepada mereka

                             untuk melepaskan ketegangan-ketegangannya. Pendekatan secara kelompok
                             akan tidak lancar dan gagal apabila hambatan-hambatan dalam pelaksanaan

                             pendekatan secara kelompok:
                             1.    Guru pembimbing kurang luwes di dalam menghadapi anak dan tidak

                                   terbuka.

                             2.    Hubungan anak dengan tidak baik, tidak kompak, ada persaingan tidak
                                   sehat.

                             3.    Tidak direncanakan dan disesuaikan dengan kebutuhan.
















































                                                              12
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21