Page 44 - Penegakan Hukum Penertiban dan Pendayagunaan Tanah Terlantar
P. 44

dapat dilakukan perbuatan hukum atas tanah.
                 Tanah yang telah ditetapkan sebagai tanah terlantar dalam jangka
            waktu paling lama 1 (satu) bulan sejak ditetapkannya keputusan penetapan
            tanah terlantar wajib dikosongkan oleh bekas pemegang hak atas benda-
            benda di atasnya dengan beban biaya yang bersangkutan, apabila bekas
            pemegang hak tidak memenuhi kewajiban maka benda-benda di atasnya
            tidak lagi menjadi miliknya, dan dikuasai langsung oleh negara.
                 Apabila dibadingkan PP No. 36 Tahun 1998 dengan PP No. 11
            Tahun  2010  lebih  baik  mengatur  perihal  yang  sama.  Perbadingan  di
            antara kedua PP tersebut dapat dilihat dalam tabel berikut.

                       Tabel 3. Perbadingan PP No. 36 Tahun 1998
                                dan PP No. 11 Tahun 2010
               Perihal      PP No. 36 Tahun 1998      PP No. 11 Tahun 2010
             Waktu                  5 Tahun                   3 Tahun
             Indentifikasi
             Jangka        3x peringatan dengan jeda   3x peringatan dengan jeda
             Waktu         waktu masing-masing 12    waktu masing-masing 1
             Peringatan    bulan                     bulan
             Status tanah   Dapat dialihkan kepemi-  Status quo, tidak boleh
             terlantar     likannya                  ada perbuatan hukum atas
                                                     tanah tersebut.
             Soal ganti    Dibebankan pada pihak yang  Tanpa ganti rugi, tanah
             Rugi          oleh Menteri ditetapkan   langsung dikuasai negara
                           sebagai pemegang hak yang
                           baru atas tanah tersebut.
             Pendayagu-    Untuk meningkatkan daya   Reforma Agraria, Program
             naan          guna dan hasil guna tanah   Strategis Negara dan
                           sesuai peruntukan tanah yang  Cadangan Umum Negara
                           bersangkutan, dilaksanakan
                           oleh pemegang hak


            6.  RPP Tanah Terlantar

                 RPP tentang perubahan atas PP No. 11 Tahun 2010 yang diajukan
            atas prakarsa Kementerian ATR/BPN, hingga saat ini masih belum
            disahkan. RPP ini sebagai instrumen pengendalian terhadap tanah yang
            berpotensi terlantar belum efektif dapat dimanfaatkan untuk mengatur



                                                   BAB II     Pengaturan Tanah Terlantar  27
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49