Page 86 - MODUL NABATI XI
P. 86

PRODUK PENGOLAHAN HASIL NABATI




                        digunakan  biasanya  terdiri      Menganalisis dan Mementukan Kebutuhan
                        atas: bawang putih, ketumbar,      Alat serta Cara Penggunaannya
                        merica, pala  dan sebagainya,   Alat yang digunakan untuk mengolah
                        serta dapat juga ditambahkan    sayuran adalah sebagai berikut.
                        bumbu  instan  yang  dapat       a. Timbangan
                        dibeli di pasar.

              b. Keripik dengan Cara Vaccum frying         Pemilihan  jenis  timbangan  didasarkan
                                                           atas tingkat ketelitian yang diinginkan, g
                Produk  keripik  dengan  cara  vaccum      u n a m e n i m b a n g b a h a n b a k u
                fying   saat   ini   sudah   banyak        (timbangan  gantung  atau  timbangan
                diproduksi.   Penggorengan   bahan-        duduk).  Timbangan  halus  digunakan
                bahan  tersebut  tidak  menggunakan        untuk  menimbang  bahan  kimia,  seperti:
                tekananan    1   atmosfer   namun          bahan  pengawet,  bahan  pewarna,  dan
                menggunakan kondisi vakum 650 mm           bahan penyegar.
                Hg (65 cm Hg), sehingga tekanannya         a. Timbangan Digital
                sangat  rendah.  Pada  kondisi  vakum
                penggorengan  dapat  dilakukan  pada
                suhu  80-90oC.  Penggorengan  pada
                suhu  rendah  akan  menghasilkan
                warna  keripik  yang  cerah  dan  tidak
                gosong  karena  proses  karamelisasi.
                Sayuran  yang  dapat  dibuat  keripik
                dengan  vaccum  biasanya  wortel,
                 terong, buncis, dan brokoli.





                                                               Gambar 4.8 Timbangan Digital Duduk Kecil
                                                             (Sumber: https://www.jakartanotebook.com/timbangan-dapur
                                                             -mini-digital-platform-scale-1kg-0.1g-i2000-silver)

                                                             Spesifikasi  timbangan  digital  duduk
                                                               kecil adalah sebagai berikut.
                                                             1) T i m b a n g a n d i g i t a l d u d u

                                                               k  digunakan  untuk  menimbang
                                                               bahan  yang  jumlahnya  sedikit,
                                                               sehingga ketelitiannya lebih akurat.

                Gambar 4.7 Keripik Sayuran Metode Vaccum Frying     Timbangan  ini  memiliki  layar  LCD
                (Sumber: http://www.tokomesin.com/cara-membuat-keripik-
                 sayur-enak-dan-menyehatkan.html)              berwarna  biru  sebagai  penunjuk
                 Proses  pembuatan  seperti  membuat           angka    sehingga   tetap   dapat
                keripik  buah-buahan.  Hanya  saja,            digunakan  di  tempat  yang  kurang
                sebelum  dilakukan  penggorengan,               cahaya.
                bahan   diblansir   terlebih   dahulu.         Desainnya kecil dan mudah untuk
                Tujuan  blansir  dalam  pembuatan              dibawa kemana saja.
                keripik   sayuran,   selain   untuk
                mempertahankan  warna,  juga  dapat            Timbangan  elektronik  yang  dapat
                                                               memuat  berat  hingga  1kg  dengan
                 mengurangi rasa langu dari bahan.             keakuratan 0.1 g.

                                                 97
   81   82   83   84   85   86   87   88   89   90   91