Page 412 - anzdoc.com_sejarah-nasional-indonesia-vi
P. 412
berlangsung lama, kelompok politik lain yang
reminder merasa terancam oleh menguatnya pengaruh PKI
Usaha PKI menginfiltrasi dan besarnya dukungan Soekarno terhadap PKI
PNI mulai berhasil mulai mendapat perlawanan.
yang terbukti bahwa Setelah kemerdekaan Indonesia, usaha PKI
sejak tahun 1959 PNI
mengubah pengertian menginfiltrasi PNI mulai berhasil yang terbukti
Marhaenisme menjadi bahwa sejak tahun 1959 PNI mengubah pengertian
“Marxisme yang Marhaenisme menjadi “Marxisme yang diterapkan
diterapkan dalam kondisi
Indonesia” dalam kondisi Indonesia”. Sejak saat itu pula PNI
menempuh garis politik radikal kiri anti-Amerika
yang sudah barang tentu disokong dan didukung dengan penuh semangat
oleh PKI. Setelah tahun 1959, PNI menonjolkan identitas baru bagi PNI dengan
predikat atau sebutan marhaenis di belakang nama partai atau ormasnya.
Mulailah lembaran baru ormas-ormas PNI yang dipengaruhi oleh kader-kader
komunis yang mungkin sekali dengan sengaja dimasukkan oleh PKI ke dalam
tubuh PNI, sehingga terjadi pertentangan antar pengurus PNI. 13
Begitu juga dengan penyusupan PKI ke dalam tubuh Partindo, suruh nafas
dan suara maupun kegiatan Partindo benar-benar untuk melaksanakan program
perjuangan PKI. Hal ini dapat terjadi karena 75% dari dewan pimpinan pengurus
pusat Partindo dijabat oleh orang-orang komunis berbaju Partindo.
14
Di bawah pemerintahan Demokrasi Terpimpin Presiden Soekarno, PKI
memperoleh keuntungan politik. Ketika itu politik di Indonesia tidak stabil, namun
justru kekuatan PKI semakin kuat. Lambat laun PKI menjadi partai partai terkuat
dan memiliki pengikut yang luar biasa besarnya. Hal ini tentu saja merupakan
salah satu akibat menjalankan strategi propogandanya. Hal ini meyakinkan
PKI untuk meningkatkan kekuatan demi persiapan melaksanakan perebutan
kekuasaan, biro khusus dibentuk langsung dibawah pimpinan D.N Aidit tahun
1964 yang mempunyai tugas mematangkan situasi perebutan kekuasaan dan
melakukan infiltrasi ke dalam tubuh TNI dan beberapa partai politik. TNI mulai
dimasuki PKI dan berhasil mengumpulkan kekuatan bersenjata dengan melatih
anggota PKI dan anggota organisasi massanya, seperti Pemuda Rakyat dan
Gerwani dalam bidang teknis kemiliteran.
13 Ibid. h. 475
14 Ibid. h. 476
Sejarah Nasional Indonesia VI 408