Page 17 - Evam Bhavatu
P. 17

Dan  karena  waktu  sudah  semakin  dekat.  Semakin  juga



                      terdengar bisikan bisikan yang mengatakan bahwa aku akan




                      segera  diceraikan  karena  katanya  kedatangan  istana  kesini



                      untuk  menjodohkan  putri  dengan  Quirino.  Oleh  karena  itu




                      aku  lebih  nyaman  di  perpustakaan  yang  sepi  dan  damai.



                      tanpa gunjingan orang orang









                      Matahari mulai muncul dan tenggelam tanpa terasa. Hingga




                      sekarang sudah H  -8 dari kedatangan rombongan istana. Aku




                      pun mulai sibuk menyiapkan pakaian untuk ku dan Quirino.









                      Dan tentang Quirino. Entah mengapa dia seperti menjauhiku.



                      Yang  membuatku  semakin  takut  dengan  kedatangan




                      rombongan istana.









                      Sekarang  setelah  Quirino  memiliki  waktu.  Kami  mulai



                      mencoba pakaian untuk menyambut rombongan istana









                      “Quirino,  me-menur-rutmu  ba-bagaimana  dengan  pa-pakai-




                      an i-ini?” Tanyaku









                      Quirino pun hanya mengangguk dan lanjut membaca koran









                      Situasi  ini  membuat  dadaku  selalu  terasa  sesak  dan



                      membuatku  seperti  tidak  bisa  bernafas.  Aku  tidak  tahu  apa




                      yang  telah  aku  lakukan  sehingga  dia  mencueki  ku  seperti




                      sekarang. Padahal aku selalu seperti biasa.









                      Memperlakukannya lebih baik dari hari ke hari. Aku bahkan



                      mulai  mencoba  lebih  sering  mengobrol,  tetapi  melihat




                      respon  nya  yang  seperti  tidak  peduli.  Aku  selalu  takut.  Aku



                      merasa semakin hari Quirino seperti ada dan tiada












                                                                                                                                                            Evam Bhavatu                                            13
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22