Page 101 - Islamic-theology-Ibnul-Jawzi-membongkar-kesesatan-akidah-Tasybih-meluruskan-penyimpangan-dalam-memahami-sifat-sifat-Allah-Nurul-Hikmah-Press-173-Hal
P. 101
Islamic Theology | 93
Hadits Ke Tiga Belas
meriwayatkan (menurutnya)
Al-Qâdlî Abu Ya„la al-Mujassim
dari al-Imâm Mujahid bahwa ia (Mujahid) berkata:
ُ
ّ
ّ ُ
َ َ
َ
ُ
ملا ؿلاو ةلا هلا هُلٖ ُ صواص غ٦ظ ً ما ت ُ٣لا ً ى م نا ٧ طئ ا َ َ َ َ ْ )لُ٢( َ
َ
َ ْ
َ ْ
ُ ُ
ُ ْ َ
ّ
،يب ه ط ي ِ ط ه ب بع اً :٫ى ٣ُٞ ،ي ما ً مأ ٦ :ى ُ لاٗح الله ٫ى ٣ُٞ ،ه ُ َ ط به
ِ
َ
ُ ْ َ ْ
ْ
ُ
ُ ُ ْ َ َ
َ َ ّ
.ي ِ ِ ظ ب ٣ ض م ز : ه ل ٫ى ٣ُٞ ،يب ب هط ع ا ً :٫ى ٣ُٞ ،ي ِ ً ز ل ٟ ٦ :٫ى ٣ُٞ
َ َ
َ
ّ
ْ
ُ َ
َ
َ َ
َ
ّ َ
ً٘ ً ى تخ ص واص ب ُ غ٣ ُ ّ ل ى لا ٗح الله نئ : ٫ا ٢ ً ْ ْ ً ؾ ح ر ً ِ ِ ِ ْ ٍ ٔ بلا ٟل ي ِ و ف َ
َ َ
ه ِ ظس ٞ ى ضً ه لٖ َ ُ
[Riwayat ini tidak benar tidak boleh kita ambil, makna
literalnya mengatakan: “Saat kiamat nanti maka Dawud
akan menyebut-nyebut dosanya. Allah berkata
kepadanya: “Diamlah di depan-Ku”. Dawud berkata:
“Wahai Tuhanku, dosaku... dosaku...”. Allah berkata:
“Diamlah di belakang-Ku”. Dawud berkata: “Wahai
Tuhanku, dosaku... dosaku...”. Allah berkata:
“Bertekuklutulah di kaki-Ku”. Dalam redaksi Ibn Sirin
mengatakan: “Allah benar-benar mendekat kepada
Dawud hingga Dia meletakan tangan-Nya di atas
pahanya”].
Sangat mengerankan; bagaimana orang ini menetapkan sifat-
sifat bagi Allah hanya dengan pernyataan seorang Tabi„în, yang
bahkan itu-pun riwayat tidak benar sama sekali. Kalaupun benar ada
yang meriwayatkan demikian maka itu adalah riwayat dalam
menceritakan keyakinan [orang-orang musyrik] dari Ahli Kitab;
Wahb bin
sebagaimana ketetapan ini telah dinyatakan oleh al-Imâm
Munabbih.
Sementara Abu Ya„la al-Mujassim berkata: “Kita harus
memberlakukan teks ini dalam makna zahirnya, dan kita katakan
bahwa perkara itu semua bukan dalam pengertian anggota badan”.

