Page 59 - E-MODUL PASTRY DAN BAKERY “SWEET BREAD” PROGRAM KEAHLIAN KULINER
P. 59

C. Rangkuman


                           Salah  satu  produk  bakery  yang  biasa  disebut  dengan
                  Sweet  Bread  atau  biasa  dikenal  dengan  sebutan  roti  manis

                  dengan  komponen adonan  antara lain tepung  terigu protein

                  tinggi, cairan, ragi, gula, lemak, bread                   improver,            bread

                  conditioner  dan  garam  dengan  isi  dan  atau  topping  melalui
                  fermentasi  yang  kemudian  kemudian  dipanggang  pada

                  rentangan suhu 180˚C. Roti manis adalah roti yang memiliki

                  cita  rasa  manis, teksturnya  empuk, bentuk  dan  isiannya

                  bervariasi. Selain  rasanya  yang  manis, roti  manis  dibuat
                  dengan berbagai bentuk yang menarik, sehingga masyarakat

                  banyak  yang  menyukainya .  Pada  umumnya  zat  yang

                  terkadung di dalam roti antara lain vitamin B1, vitamin B2, dan

                  niasin serta jumlah mineral berupa zat besi, iodium, kalsium

                  dan kandungan mineral lainnya yang bermanfaat untuk tubuh.
                           Menurut  Gisslen  semua  yeast  dough  memiliki  bahan

                  dasar dan prinsip yang sama, namun akan lebih memudahkan

                  jika  produk  yeast  dough  dibagi  menjadi  3  jenis  yaitu  lean
                  dough, rich  dogh  dan  Laminated  Dough. Lean  dough  adalah

                  produk yeast dough dengan presentase lemak dan gula yang

                  rendah  dan  memiliki  tekstur  kering  serta  keras  di

                  dalamnya. Rich  dough  berbeda  dari  lean  dough  karena

                  memiliki kandungan lemak dan gula yang lebih tinggi dengan
                  presentase telur di atas 10%. Laminated dough adalah jenis

                  roti  di  mana  adonan  diproses  seperti  roti  biasa  tetapi

                  kemudian dilapisi dan digilas berkali-kali sehingga terbentuk

                  banyak lapisan.
                           Seiring berjelannnya waktu sweet bread juga megalami

                  perkembangan ada 2 jenis yaitu sweet filling yaitu cinnamon

                  roll, breaded bread, mocca bread. soft bun, cheese roll up, roti









                                                           59
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64