Page 96 - BUKU ARA
P. 96

Tugas Rutin (Collaboration)
                    Diskusikan di kelas (Kelompok Mahasiswa)
                        Definisi 1:
                        Misalkan I  R suatu interval, c I dan f : I  R. Fungsi f disebut diferensiabel di
                        c (mempunyai turunan di c) jika dan hanya jika Limit di atas ( jika ada ) di sebut
                        turunan f di c dan ditulis dengan f (c).

                    Catatan:

                        1.  f  disebut fungsi turunan dari f dan nilainya untuk setiap x  A  I ditulis f (x)
                        2.  f disebut diferensiabel pada A  I jika dan hanya jika f diferensiabel di setiap
                           titik x  A  I
                        3.  f  yang mempunyai turunan di c ( diferensiabel di c ) ditulis f  (c) dan disebut
                           turunan kedua dari f di c. Dengan cara yang serupa dapat didefinisikan turunan
                           ketiga, dan seterusnya dari f di c  I

                    Diskusikan:

                        1.  Dengan  menggunakan  definisi  1  atau  definisi  pada  soal  1  di  atas,  tentukan
                           turunan fungsi-fungsi di bawah ini di c  R.
                           (i)    f(x) = sin x , x  R.
                           (ii)   (ii) g(x) = xn , x  R.
                        2.  Buatlah  suatu  definisi  yang  menerangkan  turunan  kiri  dan  turunan  kanan  dari
                           suatu fungsi f di c. Notasikan turunan ini berturut-turut dengan f - (c) dan f +
                           (c). ( selanjutnya f diferensiabel di c jika dan hanya jika f - (c) = f + (c) ).



            3.2. Aturan Rantai.


                                                    Di bawah ini diberikan aturan rantai yang banyak digunakan
              Arahkan kamera pada marker
              berikut.                           untuk  menentukan  turunan  fungsi.  Jika  f  dan  g  keduanya
                                                 mempunyai turunan, dan h = f o g  adalah fungsi komposisi yang
                                                 didefinisikan  oleh  h(x)  =  f(g(x)),  maka  h  mempunyai  turunan,
                                                 yaitu h’ yang dinyatakan oleh :

                                                                     h ’(x) = f ’(g(x)).  g ’(x)

                                                 Dalam notasi Leibniz, jika  y = f(u)  dan u = g(x) keduanya fungsi
                                                 yang mempunyai turunan, maka

                                                                           dy    dy  du  .
                                                                           dx   du  dx






              91
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101