Page 275 - A Man Called Ove
P. 275
A Man Called Ove
anak mustahil itu, tapi dia menyukai mereka karena apa yang
mereka lakukan terhadap Sonja.
Setiap manusia harus tahu apa yang diperjuangkannya.
Itulah kata mereka. Dan Sonja memperjuangkan apa yang
baik. Demi anak-anak yang tidak pernah dimilikinya. Dan
Ove berjuang untuk Sonja.
Sebab itulah satu-satunya hal di dunia ini yang benar-
benar dipahaminya.[]
270