Page 28 - E-Modul Membuat Stock and Sauce Siti Uswatun Khasanah
P. 28

Kaldu (stock) adalah cairan bening, tidak kental  yang dihasilkan dari perebusan
         tulang, daging, unggas, ikan, sayuran, bahan pemberi rasa dan aroma. Berdasarkan
         warnanya, kaldu (stock) dibagi menjadi 2, yaitu brown stock dan white stock. Kaldu
         cokelat  (Brown  stock)  memiliki  warna  kecoklatan  seperti  air  teh,  jernih  dan  tidak
         berlemak. Sedangkan kaldu putih (white stock) memiliki kriteria hasil  warna jernih,
         bening dan tidak berlemak.
              Bahan  Kaldu  (stock)  adalah  :  air,  tulang,  daging,  bahan  asam,  mire  poix  dan
         bauquet garni. Peralatan yang digunakan dalam pembuatan kaldu (stock) meliputi,
         stock  pot,  roasting pan,  chopping board,  knife,  conical  strainer,  tammy cloth  dan
         perforated spoon.
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33