Page 13 - HLT SPLDV
P. 13

c.  Peserta didik melanjutkan perhitungan dengan menggunakan persamaan

                         yang  menggambarkan  kemungkinan  harga  masing  –  masing  penjepit
                         buku  dan  pensil  sebagai  variabel  dengan  4   + 8    = 80000  dan  3   +

                         10    = 70000 (Model for)
                     d.  Berdasarkan  hasil  perhitungan  peserta  didik  memperoleh  persamaan

                         linear  dua  variabel  4   + 8    = 80000  dan  3   + 10    = 70000  (  Bentuk

                         Formal)
                  Permasalahan 1. 2

                         Perhatikan  masalah  kontekstual  pada  Gambar  4!  Nawa  dan  Rina
                  membeli papan penjepit dan pensil pada Toko Alat Tulis di Pasar untuk mereka

                  sendiri dan teman-temannya. Mereka membeli di toko yang sama dan membeli

                  barang  dengan  merek  yang  sama.  Masalahnya,  mereka  lupa  meminta  struk
                  pembelian. Bantulah Nawa dan Rina untuk membuat model matematikanya!






























                     Gambar 4.  Membuat Model yang Terkait dengan Pembelian Alat Tulis
                         Hipotesis  Proses  Pembelajaran  (Hypothetical  Learning  Process)  dapat

                  dilihat pada Tabel 3.
                   Tabel 3. Hipotesis Proses Pembelajaran (Hypothetical Learning Process)

                           Prediksi Peserta Didik                       Antisipasi Guru
                      Jawaban Belum benar                  Guru memberikan pertanyaan kepada
                      Pesrta didik belum dapat             peserta didik:
                      memberikan jawaban yang benar        1.  Apa saja informasi yang Ananda
                   1. Beberapa siswa tidak mengetahui         temukan dari permasalahan dan gambar
                      apa itu variable dan mana yang          di atas?
                      koefisien dan konstanta


                                                                                                   10
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18