Page 313 - AR DPBM-2016--SMALL
P. 313

Analisis & Pembahasan Manajemen   Tata Kelola Dana Pensiun    Laporan Keuangan Konsolidasi

                    Management Discussion & Analysis  Good Pension Fund Governance  Consolidated Financial Report















              etika Pengadaan                                  Procurement Ethics
              a.  Melaksanakan tugas secara tertib, disertai rasa tanggung   a.   Carry out duties in an orderly manner, accompanied by a sense
                 jawab untuk mencapai sasaran kelancaran dan ketepatan   of  responsibility  to  achieve  smooth  and  accurate  targets  for
                 tercapainya tujuan pengadaan barang dan atau jasa.  achieving the purpose of procurement of goods and or services.
              b.  Bekerja secara profesional, mandiri atas dasar kejujuran,   b.   Work professionally and independently on the basis
                 serta menjaga kerahasiaan untuk mencegah terjadinya   of  honesty,  and  maintain  confidentiality  to  prevent
                 penyimpangan.                                    irregularities.
              c.  Menghindari dan mencegah terjadinya pemborosan dan   c.   Avoid and prevent the occurrence of waste and financial
                 kebocoran keuangan.                              leaks.
              d.  Menghindari dan mencegah terjadinya pertentangan   d.   Avoid and prevent conflict of interest with the parties
                 kepentingan para pihak terkait, langsung maupun tidak   concerned, directly or indirectly in the procurement
                 langsung dalam proses pengadaan barang dan atau jasa.  process of goods and or services.
              e.  Menghindari dan mencegah terjadinya penyalahgunaan   e.   Avoid and prevent misuse of authority and/or engage in
                 wewenang dan atau melakukan kegiatan bersama dengan   joint activities with a view to personal gain or any other
                 tujuan untuk kepentingan pribadi atau pihak lain yang   party directly or indirectly harming Dana Pensiun Bank
                 secara langsung atau tidak langsung merugikan Dana   Mandiri.
                 Pensiun Bank Mandiri.
              Petunjuk Pengadaan                               Procurement Guidelines
              a.  Divisi  yang  berwenang  melaksanakan  pekerjaan  a.   The  division  authorized  to  carry  out  the  procurement
                 pengadaan  barang  dan  atau  jasa  dilarang  memecah   work for goods and or services is prohibited from dividing
                 pekerjaan yang sejenis menjadi beberapa paket pekerjaan   the work into several work packages with the intention
                 dengan maksud untuk menghindari pelelangan/pemilihan   of avoiding auctions/direct selection. For different job
                 langsung. Pemecahan paket pekerjaan yang berlainan   package fields, it is possible to consider division. For similar
                 bidang, dimungkinkan untuk dipertimbangkan. Untuk   goods, if there is a procurement plan for a certain period of
                 barang yang sejenis, bila terdapat rencana pengadaan   time, if possible the procurement should be combined.
                 selama kurun waktu tertentu, apabila memungkinkan
                 pengadaannya dapat digabung.
              b.  Pengecualian dalam pengadaan barang yang menyimpang   b.   Exceptions in the procurement of goods that deviate
                 dari ketentuan pengadaan barang dan atau jasa berdasarkan   from the procurement provisions of goods and or services
                 Buku Pedoman ini harus didasarkan pada pertimbangan   pursuant to the handbook should be based on accountable
                 yang dapat dipertanggungjawabkan dan harus mendapat   considerations and be subject to prior approval from the
                 persetujuan terlebih dahulu dari Pengurus.       Board.
              c.  Penentuan Metode Pengadaan                   c.   Determination of Procurement Method
                 Pelaksanaan pengadaan barang dan jasa di Dana      Procurement of goods and services in the Pension Fund is
                 Pensiun dilaksanakan secara fungsional oleh unit kerja   implemented functionally by the work unit that performs
                 yang melaksanakan fungsi logistik (one gate policy) atau   the logistics function (one gate policy) or procurement
                 panitia pengadaan yang bertugas untuk melaksanakan   committee assigned to carry out procurement of goods/
                 paket pengadaan barang/jasa yang disahkan dengan   services approved by a decision of the Managing Board.
                 persetujuan/keputusan Pengurus. Pelaksanaan pengadaan   Procurement of goods and or service can be carried out
                 barang dan atau jasa dapat dilakukan dengan metode :  by:
                 1.  Pelelangan, dengan ketentuan :               1.   Auction, provided that:
                   a)  Pengadaan barang dan atau jasa yang dilakukan   a)   The  procurement  of  goods  and  or  services
                      terbuka untuk setiap penyedia barang dan atau    performed is open to every provider of goods and
                      jasa. Untuk mendapatkan peserta lelang dilakukan   or services. Gathering the auction participants is
                      dengan prosedur pengiriman undangan lelang       carried out by sending auction invitations to Dana
                      kepada rekanan Dana Pensiun Bank Mandiri atau    Pensiun Bank Mandiri members or announcements
                      diumumkan melalui media massa/elektronik.        through mass/electronic media.








                                                                   Laporan Tahunan 2016 Annual Report | Dana Pensiun Bank Mandiri
                                                                                                                 313
   308   309   310   311   312   313   314   315   316   317   318