Page 45 - MODUL NABATI XI
P. 45
PRODUK PENGOLAHAN HASIL NABATI
3.Sirop Buah
U n t u k m e m b u a t s i r o p b u a h
, hendaknya diawali dengan persiapan
alat dan bahan yang diperlukan.
Peralatan yang digunakan adalah
kompor, baskom, pisau, panci/ wajan,
blender, kain saring dan botol. Di
Gambar 2.69 Kemasan Tetrapack samping itu, bahan-bahan seperti
(Sumber:http://www.sacherer.de/amerika/21Lifestyle.html)
Pembuatan sari buah secara umum buah-buahan dan gula pasir disiapkan
sama. Ketika buah yang digunakan sesuai dengan keperluan.
berbeda, maka akan ada bebarapa Langkah selanjutnya untuk membuat
langkah yang berbeda. Hal ini sirop buah adalah meliputi tahapan
sesuai dengan karakteristik buah proses sebagai berikut:
yang dibuat sari buah. Perbedaan Pemilihan Bahan Dasar
langkah kerja juga dapat dilakukan
sesuai dengan kondisi lingkungan Bahan dasar untuk membuat sirop
kerja yang ada. buah harus dipilih atau disortasi
dengan tujuan untuk memisahkan
Secara umum, langkah kerja buah yang tidak sesuai dengan k r i
pembuatan sari buah dapat dilihat t e r i a a t a u b u a h y a n g
pada gambar 2.70 berikut. dipersyaratkan untuk diolah
Buah menjadi sirop, misalnya buah dipilih
dan dipisahkan dari buah yang
rusak, tidak rusak, matang, mentah,
Air Bersih Pencucian
busuk dan lain-lain. Kualitas bahan
dasar akan berpengaruh terhadap
kualitas produk akhir, sehingga bila
Pengupasan Kulit
bahan dasar tidak memenuhi
kriteria yang dipersyaratkan maka
sirop yang dihasilkan juga akan
Air Panas Filtrasi Ampas memiliki kualitas yang kurang baik.
Untuk bahan dasar sirop buah,
hendaknya dipilih buah yang tidak
Penyaringan Kotoran busuk yaitu buah yang segar,
matang optimal, bebas penyakit
dan bebas dari kerusakan lain.
Gula Pasir Penggulaan
Pengupasan Kulit
Pengupasan dilakukan dengan
Pemanasan tujuan untuk menghilangkan bagian
buah yang tidak digunakan seperti
kulit, mata nanas, sisa tangkai atau
Pengemasan bagian lain yang tidak diperlukan,
sehingga diperoleh daging buah
yang bersih. Untuk buah yang tidak
Sirup Buah perlu dikupas, hanya dibuang b a g
Gambar 2.70 Diagram Alir Pembuatan Sari i a n - b a g i a n y a n g t i d a k
Buah (Sumber: Dokumen Penulis)
diperlukan saja.
44