Page 80 - MODUL NABATI XI
P. 80

PRODUK PENGOLAHAN HASIL NABATI

                                                                                             91
         PENGOLAHAN SAYURAN NON                         protein. Sayur-sayuran merupakan produk
                                                        yang mudah rusak, baik secara mekanis
                                                        maupun fisiologis. Kerusakan mekanis
         FERMENTASI                                     dapat terjadi akibat gesekan, penumpukan,
                                                        ataupun kesalahan pemanenan, sehingga
                                                        terjadi memar dan luka pada sayuran.
                                                        Sedangkan kerusakan fisiologis terjadi
         A.  Mengidentifikasi  dan  Menunjukkan  Sayur   penurunan secara fisiologis pada sayuran
            Segar  untuk  Satuan  Produksi  (Saus       yang akhirnya terjadi pelunakan tekstur
            Tomat, Saus Sambal, Keripik Sayuran)        sayuran dan layu.

            Sayuran  merupakan  bahan  pangan  yang     Pengolahan    sayur-sayuran   merupakan
            berasal  dari  tumbuhan  yang  biasanya     upaya  untuk  mengolah  dan  mengawetkan,
            mengandung    kadar   air   tinggi   dan    yaitu  dengan  mengubah  sayur-sayuran
            dikonsumsi  dalam  keadaan  segar  atau     menjadi   produk-produk   olahan   yang
            setelah  diolah  secara  minimal.  Sebutan   mempunyai kenampakan, rasa, warna, dan
            untuk  beraneka  jenis  sayuran  disebut    aroma  yang  khas.  Produk  olahan  sayuran
            sebagai  sayur-sayuran  atau  sayur-mayur.   banyak jenisnya, setiap jenis produk olahan
            Sejumlah   sayuran   dapat   dikonsumsi     buah  memerlukan  bahan  dasar  sayuran
            mentah  tanpa  dimasak  terlebih  dahulu.   yang berbeda tingkat kematangannya.

            Sementara  yang  lainnya  harus  diolah        Saus Tomat
            terlebih  dahulu  dengan  cara  direbus,       Saus  merupakan  sejenis  kuah  yang
            dikukus, digoreng, atau disangrai. Sayuran     kental sebagai penyedap masakan yang
            berbentuk  daun  yang  dimakan  mentah         dapat  memberi  aroma  pada  makanan.
            dibebut sebagai lalapan                        Saus  tomat  merupakan  salah  satu
                                                           produk  yang  termasuk  dalam  kelompok

                                                           makanan  olahan  atau  awetan  dengan
                                                           tekstur  setengah  basah  (intermediate
                                                           moisture  food)  yang  berupa  bubur
                                                           berwarna  merah  segar.  Akan  tetapi,
                                                           dalam setengah basah produk ini

                                                           menjadi lebih mudah rusak. Bahan dasar
                                                           yang  digunakan  untuk  membuat  saus
                                                           adalah bersumber dari sayuran, kacang-
            Gambar4.1AnekaSayuran
            (Sumber: https://2.bp.blogspot.com/-6RVYPJpQzwI/WCBhQyPjwII/   kacangan,  ikan  kering,  atau  buah-
            AAAAAAAAAe8/5AQd1yEkEAccZ6LqyW_X9_vjuanfYoVAACLcB/s1600/
            garden-iStock2.jpg)                            buahan. D a l a m p e m b u a t a n s a u
                                                           s  d  a  p  a  t  ditambahkan  bahan  lain
            Pengolahan   sayur-sayuran   merupakan
           kegiatan produksi dengan bahan dasar sayur-     seperti  gula,  garam,  cuka,  dan  rempah-
           sayuran  yang  dapat  menghasilkan  berbagai    rempah    yang    berfungsi   sebagai
           jenis produk olahan seperti: saus tomat, saus   penambah aroma. Penampilan saus dari
           cabai,   keripik   sayuran,   dan   lain-lain.      bahan baku buah umumnya kental.
           Pengolahan  ini  dimulai  dari  kriteria  bahan   Buah yang dapat diolah menjadi saus
           yang    digunakan,   proses   pengolahan,       di antaranya adalah pepaya, tomat, dan
           pengemasan      dengan      pelabelannya,       pisang.  Saus  tomat  dan  saus  pepaya
           perencanaan biaya, dan pemasaran. Dengan        merupakan  produk  yang  sudah  dikenal
           demikian,  produk  yang  dihasilkan  oleh       dan dipasarkan di Indonesia. Sedangkan
           peserta didik harus dapat dijual. Sayur-mayur
           (sayuran)   adalah   berbagai-bagai   sayur
           (seperti: kubis, kangkung, bayam).

           Sayuran  mengandung  air,  karbohidrat,
           vitamin dan mineral, di samping kandungan
           protein  dan  lemak  yang  terdapat  pada
           beberapa  jenis  sayuran.  Artinya,  tidak
           semua buah mengandung lemak dan
   75   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85