Page 50 - KAWASAN PENILITIAN DALAM PENDIDIKAN BAHASA
P. 50
40 BAB 2
menjawab kategori d. Jadi dapat disimpulkan jika penilaian pembelajaran
tidak dilakukan dengan teknik penilaian proyek, maka penyebabnya karena
tidak dapat dipantau oleh guru.
Tabel 35. Jika penilaian pembelajaran dilakukan dengan teknik penilaian
proyek, akibatnya adalah:
No Kategori F %
35. a. Peserta didik bebas mengeluarkan ide. 1 12,5
b. Kreatifitas guru dan peserta didik terasah 0 0
dengan baik. 2 25
c. Menumbuhkan semangat kerja peserta 3 37,5
didik.
d. Bertanggung jawab terhadap tugas-tugas 2 25
yang diberikan guru.
e. Menumbuhkan kepercayaan diri peserta 0 0
didik dengan proyek yang dilakukannya.
f. .........................................................................................
Jumlah 8 100
Berdasarkan tabel 35 di atas, dapat diketahui jika penilaian
pembelajaran dilakukan dengan teknik penilaian proyek, akibatnya berbeda-
beda, terbukti 12,5% atau 1 orang guru menjawab kategori a, 0% guru
menjawab kategori b dan f. Kemudian 4 orang guru menjawab kategori c dan
e masing-masing 25%, selanjutnya 37,5% atau 3 orang guru menjawab
kategori d. Jadi dapat disimpulkan jika penilaian pembelajaran dilakukan
dengan teknik penilaian proyek, maka akibatnya peserta didik bertanggung
jawab terhadap tugas-tugas yang diberikan guru.
Tabel 36. Jika penilaian pembelajaran tidak dilakukan dengan teknik
penilaian proyek, akibatnya adalah:
No Kategori F %
36. a. Tidak ada pelaporan hasil belajar peserta 2 25
didik. 0 0
b. Keterampilan menyelesaikan masalah tidak 4 50
ada. 1 12,5
c. Kemampuan kerja individu atau kelompok 1 12,5
tidak terlihat. 0 0
d. Tidak mampu mengorganisasikan waktu.
e. Tidak dapat merancang tugas secara
berurutan.