Page 213 - Cooperative Learning
P. 213

Implementasi Cooperative Learning di Tingkat SMP                     203

                  ini  dilakukan  dengan  dengan  pendekatan  induktif  karena
                  menekankan  pada  proses.  Porsedur  penelitian  didesain  untuk
                  mengevaluasi implementasi pembelajaran kooperatif learning pada
                  pelajaran bahasa inggris di MTsN Rukoh Kota Banda Aceh.

                  D.  Teknik dan Prosedur Pengumpulan Data
                        Proes  pengumpulan  data  dalam  penelitian  ini  dilakukakan
                  melalui  kegiatan  wawancara.  Wawancara  merupakan  tehnik
                  pengumpulan data yang dilakukan melalui dialog langsung melalui
                  Hand Phone seluler dengan sumber informasi/data yang dianggap
                  dapat  memberi  informasi  atau  data  tentang  pertanyaan  penelitian
                  berhubungan  dengan  penerapan  pembelajaran  bahasa  Inggris
                  menggunakan pendekatan kooperatif learning. Dalam hal ini yang
                  menjadi  informan  adalah  seorang  guru  bahasa  inggris  dan  tiga
                  orang siswa pada MTsN Rukoh Kota Banda Aceh.

                     E. Prosedur Analisis Data
                        Data  mentah  hasil  wawancara  ditabulasi  kemudian  dihitung
                  persentase  yang  akan  dijadikan  dasar  dalam  pengambilan
                  keputusan.  Prosedur  analisis  data  dalam  penelitian  ini  dilakukan
                  dengan  deskriptif  (analisis  isi)  untuk  dievaluasi  sesuai  dengan
                  analisis kebutuhan.

                  Hasil penelitian
                     A. Hasil Evaluasi
                        Untuk menjelaskan bagaimana guru menerapkan pendekatan
                  pembelajaran  kooperatif  dan  masalah  yang  dihadapi  dalam
                  mengajar  keterampilan  membaca.  Penulis  mewawancarai  empat
                  guru di MTsN Rukoh Kota Banda Aceh, Provinsi Aceh
                        1) Analisis Wawancara Guru.
                  Pertanyaan pertama: apa gelar yang anda miliki?
                  Guru  yang  diwawancarai  menjawab  bahwa  mereka    semua  sudah
                  pada level sarjana.

                  Pertanyaan Kedua: berapa lama anda telah mengajar EFL?
                  Yang diwawancarai berkisar antara guru berpengalaman dan sangat
                  berpengalaman. Dua guru menjawab bahwa mereka telah mengajar
   208   209   210   211   212   213   214   215   216   217   218