Page 109 - BD - SDM Manajer Buku 2
P. 109
98 Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Manajer
Contoh : Analisa Tugas – Manajer SDM
No. Jenis Pekerjaan Utama EKSPEKTASI
1 Melaksanakan sistem dan pedoman Terpenuhinya kebutuhan karyawan baru secara tepat
pelaksanaan rekrutmen karyawan baik dari segi kuantitas maupun kualitas
2 Mengelola pelaksanaan penilaian Terlaksananya sistem penilaian kinerja dan
kinerja dan perencanaan karir SDM perencanaan karir yang mampu mendorong
pengembangan kapasitas individual dan sekaligus
sinergis dengan peningkatan kinerja organisasi
3 Melakukan Pola Pelatihan yang Terlaksananya pola pelatihan yang disertai dengan
Berkelanjutan monitoring regular untuk memastikan penerapan materi
yang telah diajarkan
4 Mengelola Biaya Karyawan yang Terlaksananya pola pengelolaan biaya karyawan yang
Optimal efisien dan optimal
2. Review Tugas Khusus (ad hoc) atau Projek
a. Review tugas khusus anda di masa mendatang —
terutama tugas spesical atau projek khusus yang tidak
tercakup dalam uraian pekerjaan saat ini
b. Fokuskan pada tugas-tugas khusus yang bersifat strategis
dan penting
3. Analisa dan sinergikan hasil dari tahap 1 dan 2 dan lalu
rancang Sasaran Kinerja (SK)
a. Review hasil dari tahap 1 dan 2
b. Gabungkan dan sinergikan hasil-hasil itu dan
kembangkan Sasaran Kinerja (SK)
c. Kembangkan 5 – 8 sasaran kinerja untuk setiap individu