Page 28 - MODUL PENGOLAHAN PRODUK CAKE FIX
P. 28

2). Gilingan Kue ( rolling pin)


              Alat untuk menipiskan rolled fondant atau marzipan yang dipakai untuk melapisi permukaan kue tart atau

                          membentuk hiasan kue tart.

























                      3) Kantong dekorasi ( decorating bag atau pipping bag)
                          Kantong dari kain, plastic, atau kertas untuk diisikan krim mentega (butter cream)




















                      4) Spuit (decorating tip)
                          Berbentuk seperti corong atau kerucut dengan berbagai bentuk untuk mengeluarkan butter

                          cream  dari  kantong  dekorasi.  Spuit  bintang  digunakan  untuk  membuat  berbagai  motif
                          seperti bunga dan binatang, sedangkan spuit bermulut bundar untuk menulis huruf atau

                          menggambar  motif  yang  halus.  Berbagai  macam  bentuk  spuit  diproduksi  perusahaan

                          spesialis  dekorasi  kue  tart  seperti  wilton.  Masing  –  masing  spuit  memiliki  nomor  dan
                          bentuk sesuai standar internasional .

                                                             21
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33